
Jawaban:
Teks naratif adalah teks yang bertujuan menghibur pembacanya. Teks ini berkaitan dengan kisah khayal (fiksi) atau pengalaman nyata (nonfiksi). Teks deskriptif adalah teks yang menggambarkan orang, benda, atau sebuah tempat tertentu.
Jawaban:
❀Apa itu tesk Naratif?
Teks naratif adalah karangan cerita yang menyajikan urutan peristiwa sesuai urutan waktu. Peristiwa atau kejadian bisa benar-benar terjadi atau hanya khayalan.
Umumnya kalimat dalam teks narasi bertujuan untuk menghibur pembaca.
❀Apa itu tesk deskriptif
teks Deskriptif yaitu teks yang menjelaskan gambaran seseorang atau benda. Tujuannya adalah untuk menggambarkan atau mengungkapkan orang, tempat atau benda tertentu.
Bisa dikatakan juga bahwa Descriptive text adalah teks yang menjelaskan tentang seperti apakah orang atau benda yang dideskripsikan, baik bentuknya, sifat-sifatnya, jumlahnya dan lain-lain.
༶•┈┈⛧┈♛
Penjelasan:
Semoga membantu ya. tolong jadikan jawaban terbaik kalo membantu:)
[answer.2.content]